JAS-PT (Jurnal Analisis Sistem Pendidikan Tinggi Indonesia) dikelola dan diterbitkan oleh Forum Dosen Indonesia yang mempublikasikan artikel berbasis penelitian (lapangan, kepustakaan, eksperimen) mencakup aspek-aspek manajemen dan kebijakan pendidikan tinggi di Indonesia.
Aspek-aspek dimaksud adalah:
1. Satuan kerja pengelola pendidikan tinggi
2. Manajemen SDM dosen dan tenaga kependidikan
3. Pengembangan karir dan kesejahteraan SDM
4. Sistem keuangan kampus: penganggaran, pengelolaan dan pelaporan
5. Sistem penjaminan mutu akademik
6. Sarana-prasarana termasuk pengembangan IT
7. Kurikulum dan Pengajaran (aspek kebijakan dan desain kurikulum, bukan kurikulum Prodi secara spesifik)
8. Pengembangan penelitian
9. Relasi perguruan tinggi dengan lingkungan (PkM)
10. Kerjasama institusi perguruan tinggi, nasional dan internasional
11. Masalah-masalah kepemimpinan dan komunikasi dalam manajemen perguruan tinggi
12. Pengembangan budaya akademik dan kebebasan mimbar akademik
13. Hal lain yang terkait
URL: http://journal.fdi.or.id/index.php/jaspt/index
Keywords: education,higher,system
ISSN: 2580-5339
EISSN:2620-5718
Subject: Education
Publisher: Forum Dosen Indonesia
Year: 2017
Country: Indonesia
Views: 428
Research Paper Indexed by Citefactor Index -- 3
Author Ratings